Harga 1 Lusin Buku Adalah 36.000,Adi Membeli Buku Itu Dengan Uang Selembar 100.000 berapa Banyak Buku Yang Dapat Di Beli Adi?
Penjelasan dengan langkah-langkah:
1 lusin = 12 buku
1 lusin = 36.000
1 buku = 36.000 ÷ 12 = 3.000
maka
= 100.000 ÷ 3000
= 33 buku
maka, yang bisa di beli adalah kurang lebih 33 buku
Harga setiap buku:
•= Rp36.000 ÷ 1 lusin
•= Rp36.000 ÷ 12 buku
•= Rp( 36.000 ÷ 12 )
•= Rp3.000
Maka,
Banyak buku yang dapat dibeli:
•= Rp100.000 ÷ Rp3.000
•= 33 buku
[answer.2.content]